Penyakit ini juga dikatakan menjadi semakin kerap ditemui dan tangkas ‘terjangkit’ terutamanya di Asia, tentu sekali termasuk Malaysia, berbanding tempat-tempat lain di penjuru dunia. sesetengah saintis meramalkan diabetes bakal menduduki peringkat tertinggi dan terbesar direkodkan dalam sejarah manusia.
3.2 juta kematian (bersamaan enam orang permenit) dicatat di seluruh dunia yang tertinggi daripada komplikasi-komplikasi diabetes. perubahan gaya hidup mewah, pemakanan tidak seimbang dan kurang olahraga di kalangan para pekerja pejabat berbanding mereka yang lebih aktif,dikatakan sekurang-kurangnya separuh daripada rakyat asia tidak menyedari bahwa glukosa atau gula dalam darah mereka tinggi.
Jadi, apakah anda beresiko? Apakah komplikasi-komplikasinya? Dan, kenapa anda perlu ambil tahu tentang penyakit yang menyerang dari dalam, Diabetes memungkinkan resiko sakit jantung lebih besar dibanding mereka yang tidak terjangkit.
@ Komplikasi
karena itu bagi yang mengidap diabetes perlu meminamalisir resiko sakit jantung dan struk dengan cara mengontrol kadar gula dalam darah dan juga mengurangkan faktor-faktor resiko lain seperti darah tinggi, kolesterol.
Berat badan juga menjadi faktor penting terutamanya perut yang buncit. metamorfosa cara hidup mengontrol seimbang dan senaman setiap hari adalah sangat penting. seperti :
- Pertama berat badan juga harus diberikan perhatian terutama jika pesakit mempunyai perut yang buncit.
- Kedua kadar gula adalah penting dan pengidap perlu berobat ke doktor sekurang-kurangnya sekali dalam tiga bulan.
Pemeriksaan kadar HbA1c, haruslah tidak melebihi tujuh peratus dan kadar glukos waktu berpuasa juga tidak melebihi tujuh mmol/L. glukosa dan HbA1c yang baik boleh mencapai angka dengan cara makanan dan senaman, menggunakan obat-obatan seperti pil diabetes dan juga suntikan insulin, jika perlu. penyakit darah tinggi adalah lebih banyak di kalangan pengidap penyakit kencing manis berbanding pengidap penyakit lain.
Walaupun definisi darah tinggi adalah 140/90 pada umumnya kadar ini diturunkan ke 130/80 bagi pengidap diabetes. Ini disebabkan oleh karena resiko jantung dan strok yang lebih tinggi di antara pegidap esakit diabetes. Kadar kolesterol juga berbeda di antara pesakit diabetes.
Lazimnya, kadar trigliserid lebih tinggi dan HDL – kolesterol rendah berbanding dengan orang biasa apabila kadar LDL – kolesterol dan total kolesterol tidak berbeda dibandingkan dengan orang biasa.
Pembetulan kadar kolesterol yang tidak seimbang ini dapat mengurangkan kadar sakit jantung sebanyak 25 peratus. Pengawalan kolesterol boleh dicapai dengan cara pemakanan dan juga ubat-ubatan, jika perlu. Ia amat penting terutama di kalangan pesakit yang menghidap diabetes dan juga sakit jantung.
Merokok adalah risiko tersendiri penyakit jantung terutamanya di kalangan pesakit kencing manis. Kadar kematian sakit jantung adalah dua kali ganda di kalangan pesakit diabetes yang merokok berbanding dengan pesakit yang tidak merokok.
Komplikasi metabolik di kalangan penghidap diabetes terbahagi kepada dua jenis:
-
Hiperglisemia; berlaku apabila kadar glukosa dalam darah terlalu tinggi menyebabkan pesakit terasa lemah dan kehausan.
-
Hipoglisemia pula berlaku apabila kadar glukosa dalam darah terlalu rendah. Keadaan ini menyebabkan pesakit terasa lapar, menggigil, berpeluh dan jantung berdebar-debar.
@ Jenis-jenis Komplikasi
Tiga jenis komplikasi yang biasanya terdapat pada pesakit adalah
- katarak,
- glaukoma dan
- retinopati diabetik. Komplikasi retinopati diabetik boleh menyebabkan pendarahan di dalam mata dan mengakibatkan buta. Keadaan ini boleh dielakkan jika pengidap melakukan pemeriksaan mata.
- Kerusakan Kaki penyebabkan kerosakan saraf dan mengakibatkan kaki pesakit menjadi kesemutan dan mati rasa dan sakit. Ini bisa menyebabkan kaki pengidap luka dan berkudis tanpa disedari oleh pengidap itu sendiri. Gangguan saraf juga bisa menyebabkan kerusakan pada sendi dan kecacatan di kaki.
- kerusakan saraf di dalam perut pula, ini bisa menyebabkan pesakit terasa kembung dan kecirit.
@ Hindari Masalah Pada Kaki: -
Periksa kaki setiap hari
-
Basuh kaki setiap hari dengan sabun
-
Jangan rendam kaki. Ini akan menyebabkan kulit menjadi bengkak
-
Keringkan kaki dengan baik selepas mandi terutama di celahan jari
-
Gunakan bedak supaya kaki senantiasa selalu kering
-
Potong kuku dengan baik. Gunakan gunting kuku yang baik Jangan guna pisau atau gunting untuk memotong kuku.
-
Jika kaki anda luka, bersihkan dan obat antiseptik Segeralah temui doktor jika luka tidak sembuh dalam tiga atau empat hari
-
Apabila membeli sepatu pastikan saiznya betul, tapaknya lembut. Jangan guna sepatu bertumit tinggi. Sentiasa gunakan sarung kaki supaya tidak luka. Sebelum memakai sepatu pastikan tiada pasir atau batu. Ini dapat menyebabkan luka.
Read more
Buah belimbing berasal dari Malaysia dan sekarang sudah menyebar di daerah tropis di Asia dan dunia termasuk di Indonesia. Belimbing merupakan buah yang unik, Banyak manfaat yang terkandung di dalam buah belimbing.
Pada umumnya belimbing yang ada di masyarakat ada dua jenis utama, yaitu:
- Belimbing Manis atau Averrhoa Carambola bentuknya besar, kurang lebih sekepal tangan orang dewasa. Memiliki bentuk yang bergelombang mirip bintang dan bewarna kuning kehijauan. Tak heran banyak orang menyabutnya sebagai Star Fruits ( Buah Bintang ). Rasanay beraneka ragam , bila sudah masak, rasanya akan menjadi manis dengan sedikit rasa masam.
- Jenis kedua adalah Avverhoa blimbi atau yang biasa disebut belimbing wuluh atau belimbing sayur. Kenapa dinamakan belimbing sayur ? Soalnya buah belimbing jenis ini kerap ditemukan pada masakan seperti sayur asam atau masakan padang. Bentuk buahnya jauh lebih kecil dari belimbing manis. Belimbing sayur umumnya berbentuk tak lebih dari jari-jari orang dewasa, berwarna hijau muda dan memiliki rasa yang asam namun menyegarkan.
@ Manfaat Belimbing
Rasa buah belimbing manis memang manis dan menyegarkan. Kandungan vitamin A dan C yang dikandungnya merupakan antioksidan yang ampuh melawan radikal bebas , meningkatkan daya tahan tubuh.
- Pektinnya mampu menjerat kolesterol ,
- Mencegah hepatitis atau penyakit pengerasan hati,
- Asam empedu yang terdapat dalam usus dan membantu pembuangannya.
- Bermanfaat memperlancar proses pencernaan. Boleh dikata, buah ini adalah buah favorit para pediet yang ingin tetep langsing.
- Diabetes
- Kolesterol
- Batuk
- Radang tenggorokan dan demam.
- Kandungan vitamin C yang cukup tinggi juga dipercaya sebagai obat kanker.
- Bunga buah belimbing yang berwarna keunguan
- untuk mengobati penyakit malaria.
- Daunnya yang rimbun berkhasiat:
- Untuk mengobati sakit maag,
- Melancarkan air seni,
- Hipertensi dan
- Penyakit bisul.
- Bahkan akar tanaman belimbing berkhasiat :
- dapat mengobati penyakit rematik.
- Manfaat yang bisa kita peroleh, selain untuk kesehatan, enak dikonsumsi sebagai buah segar dan dapat juga dimanfaatkan sebagai tanaman pekarangan.
@ Resep Jus Belimbing Penyegar Tubuh.
- Blender 2 buah belimbing berukuran besar yang sudah dikupas dan dibuang bijinya
- Bersama 100 ml sari buah jeruk manis,
- Gula, es batu
- Plus sedikit susu kental manis rasa apa saja,
- blender seluruh bahan hingga halus dan sajikan saat hari panas
Read more
Tekanan darah tinggi atau hipertensi berhubungan erat dengan meningkatnya serangan jantung dan stroke. Penyebab tekanan darah tinggi ini antara lain adanya pengerasan dan penyumbatan arteri. Pembuluh darah yang sakit menjadi sempit, sehingga jantung memerlukan tekanan yang lebih besar untuk memompa darah ke pembuluh darah.
Tanaman dan Buah sebagai OBat Tradisional yang sering kita temui adalah :
- Daun Salam (Syzigium polyanthum)
- Rumput Laut (Laminaria japonica)
- Ketimun
- Blewah
- Mengkudu (Morinda citrifolia L.)
- Temu Hitam (Curcuma aeruginosa Roxb.)
- Bawang Putih
- Bawang Bombay
Read more
Pisang adalah sala satu jenis buah-buahan yang dapat tumbuh di daerah yang beriklim tropis,selain rasanya yang enak pisang juga kaya akan vitamin B dan C, juga mineral seperti kalsium, sodium, magnesium dan potassium.mempunyai khasiat seperti :
@ Baik untuk anak/dewasa
- Menambah nafsu makan dan
- Memperlancar pencernaan
- Mengurangi diare
- Mengurangi radang lambung dan usus
- Pisang adalah makanan yang berenergi tinggi dikarenakan kandungan gula tinggi
Read more
Daun salam (Syzygium polyanthum) terkenal sebagai bumbu penyedap masakan bangsa indonesia. Selain itu, ada juga khasiat daun salam dalam hal pengobatan alami seperti:
@ Diare
- Cuci 15 lembar daun salam segar.
- Rebus dalam dua gelas air sampai mendidih selama 15 menit.
- Tambahkan sedikit garam.
- Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sekaligus
@ Kencing manis- Cuci 7-15 lembar daun salam segar,
- Rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas.
- Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sekaligus sebelum makan. Lakukan sehari 2 kali.
@ Menurunkan kadar kolesterol tinggi- Cuci 10-15 lembar daun salam segar, lalu
- Rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas.
- Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sekaligus di malam hari. Lakukan setiap hari.
@ Menurunkan tekanan darah tinggi- Cuci 7-10 lembar daun salam, lalu
- Rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 1 gelas.
- Setelah dingin, saring dan air saringannya diminum sehari 2 kali,
- Masing-masing setengah gelas.
@ Maag- Cuci bersih 15-20 lembar daun salam segar.
- Rebus dengan 1/2 liter air sampai mendidih selama 15 menit.
- Tambahkan gula enau secukupnya.
- Setelah dingin, minum airnya sebagai teh.
- Lakukan setiap hari sampai rasa perih dan penuh di lambung hilang.
@ Mabuk alkohol- Cuci 1 genggam buah salam masak,
- lalu tumbuk sampai halus.
- Peras dan saring, air yang terkumpul diminum sekaligus.
@ Kudis, gatal-gatalUntuk pengobatan luar- Ambil daun, kulit, batang, atau akar salam seperlunya.
- Cuci bersih, lalu giling halus sampai menjad adonan seperti bubur.
- Balurkan ke tempat yang gatal,
- kemudian dibalut.
Read more
Daun kemangi sebagai alalapan pelengkap makan. Ternyata selain sebagai penguat aroma dalam makanan , kemangi juga memiliki khasiat:
- zat aktif sineol dan arginine: khasiatnya mampu mengatasi ejakulasi permatur, melebarkan pembuluh kapiler, memperkuat daya tahan sperma dan mencegah kemandulan pada pria.
- Kandungan Apigenin fenkhona dan eugenol : mempermudah ereksi.
- Senyawa anetol dan boron: mampu merangsang hormon estrogen.
- Senyawa eugenol : mampu membunuh jamur penyebab keputihan.
- Zat stigmaasterol dalam kemangi dapat merangsang pematangan sel telur. Tannin dan seng mengurangi sekresi cairan vagina. Ada lagi zat triptofan yang dapat menunda menopause.
Read more