SLIDE TANAMAN HERBAL


Khasiat Tanaman Kenanga

Written by KESEHATAN HERBAL 0 komentar Posted in:

Tanaman Kenanga adalah Tanaman yang tumbuh di sekitar pekarangan rumah dan biasanya sebagian masyarakat indonesia menggunakan bunga kenanga ini untuk sayarat sesembahan atau uantuk acara nyekar di kuburan



@ kandungan-kandungan dari tanaman ini yaitu :

  1. minyak terbang.
  • Berkhasiat mengobati penyakit kudis.
@ Ramuan-ramuan untuk mengobati penyakit Kudis yaitu :
  • 3 buah kulit batang kenanga sebesar jari tangan,
  • 1 sendok makan minyak kelapa
  • 2 sendok teh minyak kayu putih.
  • Kulit batang dicuci,
  • lalu ditumbuk sampai halus.
  • Selanjutnya campur dengan minyak kelapa dan minyak kayu putih.
  • Gosokkan dua kali sehari pada kulit yang terserang kudis.

0 komentar:

Posting Komentar

  • Welcome Message

Followers

GUDANG ILMU


Masukkan Code ini K1-81D5FY-4
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com
Related Posts with Thumbnails