SLIDE TANAMAN HERBAL



Tanaman Sambung Nayawa tumbuh disekitar rumah ,tanamn ini akan tumbuh baik pada tempat ternaungi karena helaian daun lebih tipis dan lebar.


@ Khasiat dari tanaman ini :

  1. Minyak atsiri daun Sambung nyawa yang diencerkan dengan etilasetat (1:6) dapat berefek positif menghambat pertumbuhan Staphylococcus aureus, Namun E. coli tidak dihambat oleh minyak atsiri pada pengenceran yang sama secara in vitro.
  2. Pemberian ekstrak daun yang larut dalam etanol daun G. procumbens dengan dosis setara dengan 100 g dan 200 g tanaman per mencit, 2 kali seminggu selama 8 minggu, secara nyata menurunkan jumlah nodul tumor per paru, maupun prosentase mencit yang terkena tumor karena benzo(a) piren.
  3. Fraksi residu ekstrak daun G. Procumbens yang dilarutkan dalam etanol mempunyai aktivitas biologis terhadap sel vero dengan kadar hambat minimal 4026 µg/ml, terhadap sel mieloma dengan LC50 187 µg/ml.
  4. Sari daun yang larut dalam air dapat menurunkan kadar glukosa darah pada tikus normal Sambung nyawa mengandung asparaginase dengan aktivitas spesifik 0,0175 ? 0,0080. Waktu inkubasi untuk menentukan aktivitas asparaginase Sambung nyawa adalah 40 menit. Lamanya waktu inkubasi berpengaruh terhadap aktivitas asparaginase Sambung nyawa. Selain waktu inkubasi, pH mempengaruhi aktivitas asparaginase Sambung nyawa dan aktivitas tertinggi pada pH 8,6 yaitu 1,64? 0,232 g NH3 / menit / mg protein. Toksisitas Ekstrak daun G. Procumbens yang larut dalam etanol memiliki LC50
@ KEGUNAAN TANAMAN SAMBUNG NYAWA :
  1. Batang tanaman Sambung nyawa sering digunakan untuk menurunkan demam.
  2. Sambung nyawa juga digunakan dalam upaya penyembuhan penyakit ginjal, disentri, infeksi kerongkongan,
  3. Berkhasiat pada upaya menghentikan perdarahan, mengatasi tidak datang haid dan gigitan binatang berbisa.
  4. Umbi untuk menghilangkan bekuan darah (haematom), pembengkakan, patah tulang, dan perdarahan setelah melahirkan.

@ KOMPOSISI PENGGUNAAN TANAMAN SAMBUNG NYAWA :
  1. Mengatasi gigitan ular / serangga :
  • Daun dan umbi tumbuhan Sambung nyawa 1 batang
  • Kunyit sebesar telur ayam 1 biji.
  • Kunyit dikupas,
  • Dicuci kemudian ditumbuk bersama bahan lain hingga lembut.
  • Tempelkan pada luka dan dibalut dengan air bersih.
2. Mengatasi muntah darah / perdarahan rahim
  • Digunakan pohon Sambung nyawa dan umbinya 1 batang,
  • Kunyit 1 jari,
  • Kayu secang (tua) yang telah diserut 1/4 genggam.
  • Kunyit dikupas, diiris tipis,
  • Rebus bersama bahan lainnya dengan air 2 gelas hingga tinggal 1 1/2 gelas.
  • Angkat dan saring, diminum 2 kali sehari ½ gelas.
3. Mengatasi bisul :
  • digunakan daun Sambung nyawa segar 8 gram dicuci,
  • Ditumbuk sampai lumat.
  • Kemudian ditempelkan pada bisul.

0 komentar:

Posting Komentar

  • Welcome Message

Followers

GUDANG ILMU


Masukkan Code ini K1-81D5FY-4
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com
Related Posts with Thumbnails