SLIDE TANAMAN HERBAL


Khasiat Tanaman Tapak Dara

Written by KESEHATAN HERBAL 0 komentar Posted in:

Tanaman Tapak Dara Tumbuh indah juga banyak khasiatnya,dan tumbuh di sembarang tempat seperti di tepian parit, dipinggir jalan raya dan tempat-tempat lain. Tapak dara berasal dari benua Amerika, tetapi sekarang sudah menyebar ke segala penjuru. Bisa tumbuh baik mulai daratan rendah sampai ketinggian 800 meter di atas permukaan laut. Pada dasarnya, ia menyukai tempat-tempat yang terbuka, tapi tak menutup kemungkinan bisa tumbuh di tempat yang agak terlindung pula.

@ Ciri-ciri Tanaman ini ialah :

  • Bunganya muncul dari ketiak daun.
  • Warna bunga ada yang putih, ada pula yang merah muda.
  • Kelopak bunga kecil, berbentuk paku.
  • Mahkota bunga berbentuk terompet,
  • ujungnya melebar. Tepi bunga datar,
  • terdiri dari taju bunga berbentuk bulat telur,
  • ujungnya runcing menutup ke kiri.
  • memiliki rumah biji yang berbentuk silindris menggantung pada batang.
  • Buahnya berbentuk silindris,
  • ujung lancip,
  • berbulu,
  • panjang sekitar 1,5 - 2,5 cm,
  • memiliki banyak biji.
  • batangnya berbentuk bulat dengan diameter berukuran kecil,
  • berkayu,
  • beruas,
  • bercabang, dan
  • berambut sangat lebat.
  • Tinggi tanaman bisa mencapai 0,2 - 1 meter,
  • mengandung getah.
  • Daunnya berbentuk bulat telur,
  • berwarna hijau,
  • diklasifikasikan berdaun tunggal.
  • Panjang daun sekitar 2 - 6 cm,
  • lebar 1 - 3 cm, dan tangkai daunnya sangat pendek.
@ Kandungan dari tanaman tapak dara yaitu :
  • Vinblasine
  • Vincristine
  • Vindesine
  • Vinorelbine
@ Khasiat Tapak Dewa dapatmenyembuhkan berbagai Penyaki seperti :
  • Kanker payu dara
  • leukemia pada anak-anak,
  • penderita tumor pigmen.
  • pengobatan untuk mencegah pembelahan kelenjar.
  • Anemia
  • Asma
  • Bronkhitis
  • Batu ginjal
  • Bisul
  • Diabetes
  • Hipertensi
  • Tangan gemetar
@ Ramuan Tapak Dewa dalam menyembuhkan penyakit seperti :
  1. Anemia
  • Ambil empat putik bunga tapak dara,
  • cuci,
  • rendam dalam segelas air. Sebaiknya perendaman dilakukan di luar rumah selama semalam.
  • Lalu esoknya, saring,
  • minum.
2. Asma dan Bronkhitis
  • sepotong bonggol akar tapak dara,
  • rebus dalam lima gelas air.
  • Biarkan mendidih hingga tinggal setengahnya.
  • Setelah dingin, saring,
  • minum dua kali sehari.
3. Batu ginjal
  • segenggam daun tapak dara,
  • cuci bersih,
  • rebus dalam tiga gelas air sampai airnya tinggal setengah.
  • Minumlah dua kali sehari.
4. Bisul
  • Cuci segenggam daun tapak dara,
  • lumatkan.
  • Sebelum ditempelkan pada bisul, sebaiknya permukaan bisul dibersihkan lebih dahulu.
5. Diabetes
  • Kumpulkan 10 - 16 lembar daun tapak dara,
  • lantas rebus dalam tiga gelas air.
  • Biarkan mendidih, hingga sisanya segelas.
  • Setelah dingin, saring dan minum.
6. Hipertensi
  • Siapkan sekitar 15 - 20 gram daun tapak dara kering
  • 10 gram bunga krisan.
  • Rebus keduanya dalam 2 setengah gelas air sampai mendidih.
  • Setelah dingin, saring,
  • lalu minum.
  • Biasanya diminum menjelang tidur.
7. Leukemia
  • Siapkan 20 - 25 gram daun tapak dara kering,
  • buah adas.
  • Rebus dalam seliter air, dan biarkan mendidih hingga sisanya tinggal separuh.
  • Setelah dingin, saring.
  • Minum dua kali sehari.
8. Tangan gemetar
  • Ambil lima lembar daun tapak dara,
  • seduh dengan segelas air panas.
  • Setelah dingin, saring dan minum dua kali sehari.

0 komentar:

Posting Komentar

  • Welcome Message

Followers

GUDANG ILMU


Masukkan Code ini K1-81D5FY-4
untuk berbelanja di KutuKutuBuku.com
Related Posts with Thumbnails